3 Rekomendasi Serial TV Amerika
3 Rekomendasi Serial TV Amerika yang cukup menarik untuk mengisi waktu luang dan pada saat santai dari kesibukan yang setelah dilakukan.
Berikut ini rekomendasi versi menurut admin cukup bagus untuk di tonton.
1. Prison Break
Prison Break adalah serial TV Amerika Serikat yang ditayangkan pertama kali di Fox Broadcasting Company pada tanggal 29 Agustus 2005. Serial TV ini berkisah tentang seseorang bernama Lincoln Burrows yang ditangkap dan dijatuhi hukuman mati karena kejahatan yang ia tidak lakukan (tuduhan pembunuhan terhadap Terrence Steadman, adik Wakil Presiden AS), serta konspirasi yang terjadi pada organisasi bernama The Company.
2. Breaking BadBreaking Bad adalah serial TV Amerika Serikat yang ditayangkan pertama kali di AMC selama 5 musim, dari 20 Januari 2008 sampai 29 September 2013.
Serial TV ini menceritakan seorang guru SMA bernama Walter White yang di Diagnosa terkena kanker paru-paru bersama dengan mantan muridnya Jesse Pinkman mencoba memproduksi dan menjual kristal metamfetamin.
Menurut mimin serial TV tersebut sangat menarik untuk menjadi list kamu jika binggung/kesulitan memilih daftar selanjutnya.
3. Grey's Anatomy
Grey's Anatomy adalah serial TV Amerika produksi The Touchstone Pictures. Serial TV ini pertama ditayangkan pada stasiun ABC (2005-2022).
Serial TV ini menceritakan Dr. Meredith Grey, dalam kesehariannya sebagai ahli bedah. Ceritanya berpusat pada kehidupan pribadi 5 orang ahli bedah serta masalah yang harus mereka hadapi setiap harinya.
Bagaimana alur cerita lebih lanjut cukup seru untuk ditonton bersama teman ataupun pasangan karena genre cerita film menurut mimin memiliki comedy.
Posting Komentar